ANALISIS PENGARUH KOMPETENSI PERAWAT, EFEKTIVITAS ADMINISTRASI DAN PELAYANAN DOKTER TERHADAP KEPUASAN PASIEN IGD DI RSUD WAMENA
Abstract
Penelitian ini mengevaluasi pengaruh kompetensi perawat, pelayanan dokter, dan efektivitas administrasi terhadap kepuasan pasien di RSUD Wamena. Hasil analisis data menunjukkan bahwa kompetensi perawat memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pasien IGD, dengan nilai p 0.001 dan koefisien 0.260, yang berarti setiap peningkatan 1 poin dalam kompetensi perawat akan meningkatkan kepuasan pasien sebesar 0.260 poin. Pelayanan dokter juga terbukti berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pasien, dengan nilai p 0.003 dan koefisien 0.263, menunjukkan bahwa setiap peningkatan 1 poin dalam pelayanan dokter akan meningkatkan kepuasan pasien sebesar 0.263 poin. Selain itu, efektivitas administrasi memiliki pengaruh signifikan terhadap kepuasan pasien, dengan nilai p 0.000 dan koefisien 0.452, yang berarti setiap peningkatan 1 poin dalam efektivitas administrasi akan meningkatkan kepuasan pasien sebesar 0.452 poin. Temuan ini menegaskan pentingnya kompetensi perawat, pelayanan dokter, dan efektivitas administrasi dalam meningkatkan kepuasan pasien di rumah sakit.
References
Ardiana. (2020). Pelngarulh tangiblels, relsponsivelnelss, elmpathy dalam pellayanan telrhadap kelpulasan pasieln rawat inap di rulmah sakit ulmulm daelrah kabulpateln Karanganyar. Julrnal Pelnellitian dan Kajian Ilmiah, Vol.16 No.2
Arif, Mochammad Zainull. (2020). Pelngarulh delmografik dan karaktelristik dan iklim organisasi telrhadap intelntion to lelavel pelrawat rulmah sakit islam Sulrabaya A Yani. STIKElS Yayasan RS Dr. Soeltomo Sulrabaya.
Baan, R. R. S. (2020). Analisis pelngarulh kulalitas pellayanan telrhadap kelpulasan pasieln rawat inap pada RS. Bahagia Makassar. Elkombis Sains: Julrnal Elkonomi, Kelulangan dan Bisnis, 5(1), 45-52.
Depkes RI. (2015). UU No.24 Tahun 2011. Depkes RI. (2017). www.kemkes.go.id.
Dimediasi Oleh Citra Merek Pada Penjualan Kendaraan Bermotor Roda Empat. Journal of Management and Bussines (JOMB) Volume 3, Nomor 2, Desember 2021 p-ISSN: 2656-8918 e-ISSN: 2684-8317 DOI: 0.31539/jomb.v3i2.2990
Elngkuls, El. (2019). Pelngarulh Kulalitas Pellayanan Telrhadap Kelpulasan Pasieln Di Pulskelsmas Cibitulng Kabulpateln Sulkabulmi. Julrnal Govelrnansi, 5(2), 99-109.
Elvandinnartha, A. N., & Hidayat, M. S. (2023). Pelngarulh Kulalitas Pellayanan dan Kelpulasan Pasieln BPJS telrhadap Loyalitas Pasieln: Litelratulrel Relvielw. Meldia Pulblikasi Promosi Kelselhatan Indonelsia (MPPKI), 6(6), 1025-1032.
Herman O, 2021, Susunan Organisasi, Tugas Pokok dan Fungsi Rumah Sakit, (online), diakses tanggal 19 Maret 2024 (http://rsud.inhukab.go.id/susunan- organisasi-tugas-pokok-dan-fungsi)
Kotler, Phillip dan Keller, Kevin Lane. 2016. Manajemen Pemasaran edisi 12 Jilid 1 & 2. Jakarta: PT. Indeks.
Liu S, Li G, Liu N, Hongwei W (2021). The impact of patient satisfication on patient loyalty with the mediating effect of patient trust. The Journal of Health Care Organization, Provision, and Financing. Vol 58.
Mahsyar S, Surapati U (2020). Effect of service quality and product quality on customer satisfication and loyalty. IJEBAR. Vol 4, No 1.
Mustofa, A. (2020). Hubungan Antara Persepsi Pasien Terhadap Dimensi Mutu Pelayanan Keperawatan Dengan Kepuasan Pasien Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Umum Pku Muhammadiyah Temanggung. Jurnal Keperawatan, Vol 1, No 2
Notoatmodjo (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Nursalam. (2014). Metodologi Penelitian Keperawatan. Jakarta: Pendekatan Praktis. Jakarta: Salemba Medika
Nursalam. (2017). Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan: Pendekatan Praktis. Salemba Medika.
Pohan, I. S., (2017). Jaminan Mutu Pelayanan Kesehatan. Cetakan Pertama. Jakarta: EGC
R. (2019). Tingkat kepuasan pasien jaminan kesehatan nasional terhadap mutu pelayanan di Poliklinik Gigi dan Mulut RSUD Badung Mangusada.
RENSTRA. 2019. Rencana Strategis Perangkat Daerah
Santoso, et.al. 2019. Analisis Pengaruh Fasilitas dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Kasus: Klinik UKSW). Jurnal Matematika dan Aplikasi deCartesiaN, Vol.7, No.2 (September 2018): 47 – 51
Saparso, et.al. 2021. Kualitas Produk Dan Kualitas Layanan Terhadap Keputusan Pembelian Yang
Saprilla, A. N. (2021). Pengaruh Responsiveness Perawat Dalam Praktik Komunikasi Terapeutik Terhadap Kepuasan Pasien Instalasi Rawat Inap di RSU Haji Surabaya. Septiani, A. (2016). Pengaruh Faktor-Faktor Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Di Instalasi Gawat Darurat Rsud Kabupaten Sumedang.
Sihombing, A. (2016). Tinjauan Kepuasan Pasien BPJS di Pelayanan Pendaftaran Rawat Jalan Rumah Sakit Bhakti Mulia.
Sugiyono (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (26th ed.). Alfabeta
Sukawati TGR (2021). Hospital brand image, service quality, and patient satisfication in pandemic situation. JMMR. Vol 10, No 2.
Tantarto T, Kusnadi D, Sukandar H (2020). Analysis of service quality towards patient satisfication (comparative study of patients using telemedicine application and face to face consultation in healthcare). EJBMR. Vol 5, No 5.
Tjiptono, Fandi. 2014. Service, Quality & Satisfaction. Edisi 3. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Widianto, A. & Selptiani, R. (2021). Analisis Kelpulasan Pasieln BPJS di Klinik Multiara Gading Meldika Belkasi. Julrnal Ilmul Administrasi Kelselhatan.
Yusri CR, Hidayat M, Djuhaeni H (2017). Role of satisfaction with health care services in increasing patient loyalty: an ambulatory setting. AMJ. Vol 4, No 3.
Zulianda, W. Muda, I. & Jamil, B. (2020). Efektivitas Pelaksanaan Kurikulum.