APAKAH MODAL MEMPENGARUHI NILAI PERUSAHAAN? STUDI KASUS PADA PERBANKAN YANG ADA DI INDONESIA

  • Laynita Sari Prodi Akuntansi, STIE KBP
  • Renil Septiano Prodi Akuntansi, STIE KBP
Keywords: Modal,, Nilai Perusahaan, Tobins-q,, Perbankan

Abstract

Penelitian  ini  bertujuan  untuk  mengetahui  pengaruh modal terhadap nilai perusahaan perbankan yang ada di Indonesia. Modal diperoleh dari laporan keuangan dan nilai perusahaan diukur dengan menggunakan tobins-q. Sampel  penelitian  berjumlah empat puluh perusahaan perbankan yang ada di Indonesia dari tahun 2020-2021,  yang  ditentukan  dengan  metode purposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan tahunan perusahaan perbankan periode tahun 2020-2021. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi  linear  berganda  dengan  bantuan  program  SPSS  versi  27.0.  Penelitian ini menemukan bahwa jumlah modal bank tidak memberikan bukti secara empiris mempengaruhi nilai perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2020-2021.

References

Hormati, A., & Rahayu, D. P. (2021). Pengaruh Laba Kotor, Laba Bersih, Perubahan Piutang Usaha, Perubahan Utang Usaha, Dan Perubahan Persediaan Terhadap Arus Kas Operasi Dimasa Depan. Jurnal Ekonomi, Akuntansi Dan Manajemen Multiparadigma (JEAMM), 2(1), 63–72.
Irawan, D., & Kusuma, N. (2019). Pengaruh struktur modal dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan. Jurnal Aktual, 17(1), 66–81.
Isnaeni, W. A., Santoso, S. B., Rachmawati, E., & Santoso, S. E. B. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Pertumbuhan Perusahaan, Ukuran Perusahaan dan Struktur Modal terhadap Nilai Perusahaan. Review of Applied Accounting Research (RAAR), 1(1), 14–24.
Mahanani, H. T., & Kartika, A. (2022). Pengaruh struktur modal, likuiditas, ukuran perusahaan, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 5(1), 360–372. https://doi.org/10.32670/fairvalue.v5i1.2280
Mudjijah, S., Khalid, Z., & Astuti, D. A. S. (2019). Pengaruh kinerja keuangan dan struktur modal terhadap nilai perusahaan yang dimoderasi variabel ukuran perusahaan. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 8(1), 41–56.
Nurhayati, I., Kartika, A., & Agustin, I. (2020). Pengaruh Struktur Modal Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Dividen Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Manufaktur Tahun 2016-2018. Dinamika Akuntansi Keuangan dan Perbankan, 9(2), 133–144.
Oktaviani, M., Rosmaniar, A., & Hadi, S. (2019). Pengaruh ukuran perusahaan (size) dan struktur modal terhadap nilai perusahaan. BALANCE: Economic, Business, Management and Accounting Journal, 16(1).
Rahmawati, S. (2021). Pengaruh Komisaris Independen, Komite Audit, Corporate Social Responsibility, Struktur Modal Dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Sektor Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2016-2019. Jurnal Liabilitas, 6(2), 120–134.
Rahmizal, M., Yusra, I., & Sari, L. (2022). Pengaruh likuiditas pendanaan terhadap pengambilan risiko pada Bank Perkreditan Rakyat syariah di Indonesia. Jurnal Kajian Manajemen Bisnis, 11(2).
Ramdhonah, Z., Solikin, I., & Sari, M. (2019). Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2017). Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 7(1), 67–82.
Sari, L. (2022). Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK) Dan Return On Assets (ROA) Terhadap Penyaluran Kredit Pada PT. Bank Nagari. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Kewirausahaan, 1(2), 296–303.
Sari, L., & Fitri, H. Y. (2022). Pengaruh Loan To Deposit Ratio (Ldr) Dan Biaya Operasional Dan Pendapatan Operasional (Bopo) Terhadap Return On Assets (Roa) Pada Bank Bumn Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Inovasi Penelitian, 3(5), 6389–6400.
Sari, L., & Nardo, R. (2022). Sisi Gelap Dari Return Saham Di Pasar Modal Indonesia: Likuiditas, Dan Risiko Sistematis. Jurnal Apresiasi Ekonomi, 10(1), 121–131.
Sari, L., Nurfazira, N., & Septiano, R. (2021). Pengaruh Non Performing Loan, Suku Bunga Kredit, Dan Modal Bank Terhadap Penyaluran Kredit Pada Perusahaan Perbankan LQ 45. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 2(6), 702–713.
Sari, L., Rahmadani, A., & Septiano, R. (2023). Pengaruh Current Ratio Dan Return On Asset Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur.
Sari, L., Subakti, C. D. G., & Septiano, R. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Informasi Terhadap Kepuasan Pengguna Sisten Informasi Akutansi Pada Puskesmas Air Dingin Kota Padang. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(4), 396–404.
Sari, L., & Wulandari, A. (2022). Effect of Interest Rate and Inflation on Deposit Amount at Bank Nagari Padang Main Branch. Bina Bangsa International Journal Of Business And Management, 2(1), 54–67.
Sari, L., Yusra, I., & Rahmizal, M. (2022). Apakah Manajer Memperhatikan Pasar? Perubahan Dividen Dan Informasi Harga Saham Di Indonesia. Jurnal Apresiasi Ekonomi, 10(3), 257–267.
Septiano, R., Al Insani, R., & Sari, L. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Persistensi Laba Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2020.
Septiano, R., Sari, L., & Midania, Z. (2023). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pangsa Pasar Bank Syariah di Indonesia. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 3827–3835.
Siregar, M. E. S., Dalimunthe, S., & Safri, R. (2019). Pengaruh profitabilitas, ukuran perusahaan, kebijakan dividen dan struktur modal terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015-2017. JRMSI-Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia, 10(2), 356–385.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Bisnis (S. Yudistiyani (ed.)).
Yuniastri, N. P. A., Endiana, I. D. M., & Kumalasari, P. D. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Dividen, Keputusan Investasi, Struktur Modal Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2019. KARMA (Karya Riset Mahasiswa Akuntansi), 1(1).
Published
2023-06-11
How to Cite
Laynita Sari, & Renil Septiano. (2023). APAKAH MODAL MEMPENGARUHI NILAI PERUSAHAAN? STUDI KASUS PADA PERBANKAN YANG ADA DI INDONESIA. Journal of Social and Economics Research, 5(1), 099-107. https://doi.org/10.54783/jser.v5i1.76